Penulis: Benjamin Franklin
Bapak pendiri Amerika Serikat. Seorang tokoh Amerika Serikat yang terkenal dan telah meninggalkan banyak karya di dalam hidupnya. Franklin adalah orang dengan banyak jenis pekerjaan dan keahlian.
Lahir: 17 Januari 1706, Milk Street, Boston, Massachusetts, Amerika.
Meninggal: 17 April 1790, Philadelphia, Pennsylvania, Amerika.
Profesi: Ilmuwan; Penulis; Politikus