kerap kali;
acap kali
- Berbagai perusahaan sering kali membeli perusahaan lain bukan karena tujuan memajukan perusahaan mereka sendiri atau untuk menambah aset, tetapi untuk mencegah kompetitor mendapatkan keuntungan jika mereka yang mengakuisisinya.
- Berbagai perusahaan sering kali membeli perusahaan lain bukan karena tujuan memajukan perusahaan mereka sendiri atau untuk menambah aset, tetapi untuk mencegah kompetitor mendapatkan keuntungan jika mereka yang mengakuisisinya.
- Apa karena hidup orang kecil patut menderita, dan orang miskin pantas terhina? Sebagai tumbal mereka tersisa jadi catatan kaki.
- Sesungguhnya, yang kita sebut Keajaiban itu adalah turut sertanya Tuhan di dalam upaya-upaya baik kita, yang memungkinkan tercapainya sesuatu yang tadinya tidak mungkin.
- Sering kali kita tidak berani menentukan target atau menerima tanggung jawab. Sebenarnya masalahnya bukan di TERBEBANI, tetapi TIDAK TERBIASA.
ark : arkais, untuk menandai kata yang berlabel itu tidak lazim;
cak : ragam cakapan, untuk menandai kata yang berlabel itu digunakan dalam ragam takbaku;
hor : ragam hormat, untuk menandai kata yang berlabel itu di gunakan dalam ragam resmi;
kas : kasar, untuk menandai kata yg berlabel itu adalah kata kasar atau tidak sopan;
kl : klasik, untuk menandai kata yang berlabel itu digunakan dalam kesusastraan Melayu Klasik.
Label kelas kata:
a : adjektiva, yaitu kata yang menjelaskan nomina atau pronomina;
adv : adverbia, yaitu kata yang men jelaskan verba, adjektiva, adverbia lain, atau kalimat;
n : nomina, yaitu kata benda;
num : numeralia, yaitu kata bilangan;
p : partikel, kelas kata yang meliputi kata depan, kata sambung, kata seru, kata sandang, ucapan salam;
pron : pronomina, kelas kata yang meliputi kata ganti, kata tunjuk, dan kata tanya;
v : verba, yaitu kata kerja.
Keterangan lainnya:
[ant] : Antonim (lawan kata)
tt = tentang
📜 Contoh kalimat menggunakan kata "sering kali"
Berbagai perusahaan sering kali membeli perusahaan lain bukan karena tujuan memajukan perusahaan mereka sendiri atau untuk menambah aset, tetapi untuk mencegah kompetitor mendapatkan keuntungan jika mereka yang mengakuisisinya.
―Anonim
Kebimbangan kita adalah pengkhianat kita yang sering kali membuat kita kehilangan peluang menang karena takut mencobanya.
―Sean Covey
Keinginan diri untuk dikagumi orang lain sering kali membuat kita membohongi diri dan menyengsarakan diri sendiri.
―Abdullah Gymnastiar
Inilah pengabdian di jalan yang sepi, perjuangan yang sering kali tak bertepi.
―Najwa Shihab
🚀 Apa Bahasa Inggrisnya sering kali?
frequently
Tentang
- Kutipan
- Arti Kata
- Makna Kata
- Persamaan Kata
KBBI
KBBI Daring adalah laman pencarian kata dalam Kamus Besar Bahasa Indonesia (KBBI). Laman ini dikembangkan untuk memberi akses informasi seluas-luasnya kepada masyarakat dan memfasilitasi partisipasi masyarakat dalam pengembangan kosakata bahasa Indonesia. Hak Cipta milik Badan Pengembangan dan Pembinaan Bahasa, Kemdikbud.