Saya tidak bilang teori itu tidak perlu. Praktek itu memang berdasarkan teori. Tetapi praktek itu bukan semata-mata teori yang dipraktekkan, ini hidup bukan buku yang gampang diatur. Putu Wijaya
Dalam tersesat kamu diasah untuk mempertimbangkan apa yang sudah kamu putuskan, dan menambah apa yang selama ini tidak pernah kau pikirkan. Putu Wijaya
Kita jangan sampai kagum pada bayangan kita sendiri, kadang-kadang bayangan itu tinggi besar jika matahari condong, padahal tubuh kita sebenarnya tetap kecil. Putu Wijaya
Manusia walaupun jasmaninya kelihatan seperti kelebihan, tetapi budayanya membuat ia tetap mengikuti kewajaran. Putu Wijaya
Tak ada tikus yang tidak berkumis. Tak ada keuntungan yang datang gratis, semuanya harus dibayar. Putu Wijaya
Marilah kita selalu bertemu satu sama lain dengan senyum, karena senyum adalah awal dari cinta. Bunda Teresa
Hidup yang tak akan bahagia, sibuk mengingat jasa dan kebaikan diri sendiri lalu melupakan jasa dan kebaikan orang lain. Abdullah Gymnastiar
Mungkin sebaiknya kau berhenti berpura-pura pada semua orang. Dan mulailah menghargai dirimu sendiri, Al Pacino
Yang menyedihkan ialah bahwa tak selamanya terbukti dasar agama bisa menggerakkan hati untuk tidak menindas orang lain; bahkan prinsip itu sering membikin kita merasa paling benar & paling suci, dan seperti mendapatkan lisensi untuk melikuidasikan pendapat & kehadiran orang lain. Goenawan Mohamad
Hidup ini tidak mudah. Jangan mempersulitnya dengan kebiasaan mengeluh dan menyalahkan orang lain. Mario Teguh
Seorang pria harus memiliki sejumlah tujuan kecil tentang apa yang ia harus sadar dan untuk itu ia harus memiliki nama, tetapi ia harus memiliki nama baik untuk, atau kesadaran tentang, tujuan utama dari hidupnya. Samuel Butler
Bangsa yang tidak percaya kepada kekuatan dirinya sebagai suatu bangsa, tidak dapat berdiri sebagai suatu bangsa yang merdeka. Soekarno
Bagaimana kita bersikap kepada putra-putri kita begitu pula lah mereka akan bersikap kepada kita. Maka berikan sikap yang terbaik kepada mereka. Abdullah Gymnastiar
Kebijaksanaan bisa didapat dari Menghadapi Tantangan, Merenung, dan Paling Cepat Nikmat adalah Belajar dari Orang yang Bijaksana. Tung Desem Waringin
Jangan rusak kebersamaan oleh perkara remeh, fokus kepada hal yang baik dan positif serta bijak terhadap yang tak enak. Abdullah Gymnastiar
Hati yang rusak memang mencintai kenangan, walau sadar didalamnya banyak luka dan kekecewaan yang tak pernah sembuh. Itulah manusia semakin sakit semakin ingat. Bernard Batubara