Intinya, bagimana sembahyang itu bisa mendorong seluruh hatimu untuk menolong orang lain. Itulah inti pergi ke masjid, gereja, wihara, kuil, dan sebagainya. Sujiwo Tejo
Ateis lebih tepatnya adalah orang-orang yang mengaku beragama dan bertuhan, tapi tindakannya korup. mereka tidak benar-benar bertuhan, mereka mengaku menuhankan Allah atau dengan apapun memberi nama, tetapi sejatinya mereka Tuhankan duit. Duit itu berbentuk. Padahal, konon, tuhan tidak berbentuk. Sujiwo Tejo
Kekasih, ciumanmu senyap dan tampak terlatih, apa kamu serdadu apa kamu polisi? Mataku buta disebabkan cinta. Sujiwo Tejo
Bahasa Indonesia itu sederhana kok. Tapi bukanlah kesederhanaan adalah wujud pencapaian tertinggi manusia? Sujiwo Tejo
Jangan jaim berlebihan. Hiduplah untuk menjadi pribadi yang sebaik-baiknya dalam pandangan Tuhan. Mario Teguh
Jelas sekali bahwasanya rumah tangga yang aman damai ialah gabungan di antara tegapnya laki-laki dan halusnya perempuan. Buya Hamka
Kata-kata lembut melunakkan hati yang lebih keras dari batu, kata-kata kasar mengeraskan hati yang lebih lembut dari sutra. Abu Hamid Al Ghazali
Di negeri yang penuh muslihat, korupsi seolah jadi perkara lumrah. Perburuan menjadi paling kaya, menjadi hobi para abdi negara. Najwa Shihab
Setiap orang akan mendahulukan apa yang dianggapnya penting, orang yang melambatkan dan lalai sholat, menganggap Alloh tak penting. Abdullah Gymnastiar
Sebagai ideologi, komunisme bermakna untuk individu. Akan tetapi, sebagai sistem politik, komunisme tidak demokratis dan mengarah pada penindasan. Pramoedya Ananta Toer
Memerangi HIV/AIDS tak cukup seruan moral, perbaikan kesejahteraan & pendidikan adalah jalan keluar. Najwa Shihab
Tujuan pokok dari sistem pendidikan adalah untuk memindahkan beban pendidikan kepada setiap individu. Hal ini tidak akan pernah diketahui sampai kita menghilangkan keyakinan lama kita bahwa pendidikan adalah apa yang terjadi di gedung sekolah dan bukan di tempat lain. John W. Gardner
Kalau anda tidak menemukan kebaikkan yang bisa diceritakan tentang seseorang, lebih baik mengunci bibir anda erat-erat dan anda akan bersyukur kemudian. William Shakespeare
Dunia ini adalah dunia yang aneh. Dunia yang hijau tapi lucu. Dunia yang kotor tapi indah. Mungkin karena itulah saya telah jatuh cinta dengan kehidupan. Soe Hok Gie
Bekerja keras, Fokus, dan Konsisten. Yang paling mudah memang yang pertama. Yang kedua dan yang ketiga butuh kebiasaan. Taufan Prakoso
Berikan penghargaan yang baik bagi orang lain yang bisa menghangatkan hatinya di enam bulan musim hujan. Stephen Covey